Mengatasi Mual Tips dari Dokter Kandungan yang Bagus


Masa awal kehamilan merupakan masa di mana ibu akan sering merasa mual. Mual pada ibu hamil muda biasanya terjadi saat pagi hari yaitu ketika sarapan ataupun bangun pagi namun juga dapat timbul pada saat sore hari ataupun malam hari. Karena tidak dapat diprediksi mual cukup bisa menganggu kegiatan oleh karena itu tidak sedikit ibu hamil yang berkonsultasi dengan dokter kandungan yang bagus untuk mendapatkan penjelasan cara bagaimana menghilangkan rasa mual.

Ibu jika anda ingin mencari cara bagaimana mengatasi mual saat hamil pada artikel ini kita akan membahas tips mengatasi mual dari dokter kandungan yang bagus. Salah satu dari beberapa tips ini dapat ibu coba di rumah, beberapa tips tersebut adalah:

1.    Mengkonsumsi susu kehamilan
Dimasa kehamilan awal anda bisa coba dengan mengkonsumsi susu kehamilan, susu kehamilan ini biasanya dapat mencegah rasa mual karena terdapat kandungan vitamin seperti B6 yang dapat mencegah mual ketika sedang hamil.

2.    Hindari stress
Terlalu banyak pikiran dan stress adalah salah satu alasan ibu merasa hamil saat sedang hamil. Oleh karena itu usahakan untuk menghindari rasa stress saat sedang hamil dengan istirahat yang cukup.

3.    Makan olahan dari jahe
Mengkonsumsi makanan atau minuman dengan bahan utama jahe bisa mencegah rasa mual, misalnya dengan mengkonsumsi permen ataupun susu jahe. Anda bisa mencoba saat rasa mual datang segera makan permen jahe maka rasa mual akan segera hilang. 

4.    Makan-makanan yang sehat
Untuk mengurangi rasa mual ibu hamil disarankan untuk mengkonsumsi makanan yang memiliki karbohidrat yang tinggi, misalnya biskuit, ubi-ubian, singkong, roti dan lainnya. Namun selain mengkonsumsi makanan tingi karbohidrat seimbangi juga dengan mengkonsumsi sayuran dan buah-buahan.

Mengatasi mual pada saat kehamilan dapat ibu coba dengan berkonsultasi dengan dokter kandungan yang bagus selain menggunakan cara-cara yang telah disebutkan di atas. Salah satu cara berkonsultasi dengan dokter kandungan sekarang ini juga bisa dilakukan secara online ataupun telepon dengan mengunjungi website Konsula.
Previous
Next Post »